Pusat Listrik Tenaga Air (PLTA) Cirata

Pusat Listrik Tenaga Air (PLTA) Cirata

penjelasan tentang bagaimana cara kerja plta cirata Pusat Listrik Tenaga Air (PLTA) Cirata
Pusat Listrik Tenaga Air (PLTA) Cirata

penjelasan tentang bagaimana cara kerja plta cirata - Menghasilkan listrik dengan daya terpasang 1008 MW.
Menghemat devisa (bahan bakar minyak) sebesar 428.000 ton pertahun.
Meningkatkan keandalan penyediaan air waduk Jati Luhur untuk air minum dan irigasi.
Memacu perkembangan industri/perekonomian.
Mengembangkan usaha perikanan dan pariwisata.
transportasi air.


    Permasalahan yang Sedang Dihadapi dan Amdal dari PLTA Cirata

Sektor Perikanan
    jumlah sedimen hasil sisa pakan ikan yang mengendap di dasar waduk, penggunaan Styrofoam yang merupakan bahan sulit terurai Sebagai pelampung jala ikan
 Sektor Pariwisata
    pencemaran terhadap tanah yang ditimbulkan oleh sampah padat berbau busuk dan nampak kotor seperti sisa-sisa makanan bentuk bungkus makanan dan sebagainya yang dilakukan oleh pengunjung yang tidak mengindahkan kebersihan.



Sektor Pertanian
    penggunaan pupuk dan pestisida oleh petani juga dapat mempengaruhi kualitas air pada waduk. Apabila air di waduk sedang pasang, maka pupuk dan pestisida yang digunakan oleh petani akan terbawa ke waduk dan mengkontaminasi air
Alih Fungi Hutan
    Pembukaan lahan yang dilakukan warga disekitar waduk untuk menjadi lahan pertanian menyebabkan tingkat erosi menigkat




Kapasitas terpasang             : 1.008 MW.
Energi per tahun                   :  1.428 GWH
Luas Daerah Aliran Sungai (DAS)      :  4.119 km2
Luas Waduk                  : 6.200 Ha.
Bendungan                   
tinggi 135 m
panjang puncak 453 m
isi bendungan 3,9 juta m3.
Terowongan tekan                
jumlah 4 buah
diameter 10m
panjang 640 m.



Pipa pesat       : jumlah 8 buah, diameter 5,2 m,                panjang 202 m.
Turbin         : jumlah 8 unit, kapasitas 129.000               kW/unit, putaran 187,5 rpm,               head 112,5, debit maksimum tiap                    unit 135 m3/detik.
Generator     : jumlah 8 unit, kapasitas 140.000                kVA / unit.
Trafo            : jumlah 4 unit, kapasitas 280.000                kVA / unit



Tipe                 : Francis, Vertical Shaft
Produksi                 : VOEST-ALPINE
Rate Net Head             : 106,8 m
Rated Output             : 129,6 MW
Kecepatan             : 187,5 rpm
Debit pada kondisi diatas     : 132,5 m3/s
Run away speed             : 400 rpm
Spiral Case inlet diameter     : 4300 mm
Draft Tube outlet diameter     : 6400 rpm



Diameter Runner                 : Dth = 3400 m
Jumlah Runner Blade             : z = 16
Jumlah Guide Vane             : z = 24
Bukaan maksimum Guide Vane     : 260 mm
Ketinggian Guide Vane             : 980 mm
Jumlah Servomotor             : 2
Tekanan normal operasi guide vane     : 55 kg/cm2
Tekanan oli minimum guide vane     : 38,5 kg/cm2
Langkah servomotor             : 440 mm
Diameter piston servomotor         : 400 mm

PLTA Cirata terletak di daerah aliran sungai (DAS) Citarum di Desa Tegal Waru, Kecamatan Plered, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat. Latar belakang pendirian PLTA ini, dengan letak sungai Citarum yang subur, bergunung-gunung dan dianugerahi curah hujan yang tinggi. Pembangunan proyek PLTA Cirata merupakan salah satu cara pemanfaatan potensi tenaga air di Sungai Citarum



Mode operasi local manual, yaitu sistem pengoperasian yang dilakukan oleh operator secara manual dari panel unit kontrol Power house
Mode operasi local auto, yaitu sistem pengoperasian yaitu dilakukan oleh operator secara automatic dari panel unit kontrol di ruang Power House.
Mode operasi remote, yaitu sistem pengoperasian yang komputerisasi d imana unit dioperasikan dari control desk di ruang kontol Switchy ard yang berjarak sekitar 2 Km dari lokasi pembangkit listrik



Kontribusi utama Cirata terhadap sistem Jawa Bali yaitu memikul beban puncak dan beroperasi pada pukul 17.00-22.00, dengan moda operasi LFC (Load Frequency Control), dimana memiliki fasilitas line charging bila sistem Jawa Bali mengalami Black Out dan Start up operasi/ sinkron ke jaringan 500 KV yang relatif cepat yaitu kurang lebih lima menit.


Dalam proses produksi energi listrik, PLTA Cirata memanfaatkan air sebagai energi primer dari sungai Citarum yang memiliki debit air cukup besar dan ditampung di waduk cirata
Kemudian dialirkan melalui pintu air (water intake) sedangkan pengaturan air dilakukan dari pusat pengendalian bendungan (dam control center)
Selanjutnya masuk kedalam terowongan tekan (headrace tunnel)
Sebelum memasuki pipa pesat (penstock) air melewati tangki pendatar (surge tank) yang berfungsi sebagai pengaman pipa pesat apabila terjadi tekanan mendadak atau tekanan kejut saat katup utama (inlet valve) ditutup seketika
Setelah katup utama dibuka, air masuk kedalam rumah siput (spiral case)



Dengan adanya informasi yang kami sajikan tentang  penjelasan tentang bagaimana cara kerja plta cirata

, harapan kami semoga anda dapat terbantu dan menjadi sebuah rujukan anda. Atau juga anda bisa melihat referensi lain kami juga yang lain dimana tidak kalah bagusnya tentang PRINSIP-PRINSIP SENI RUPA & MACAM-MACAM SENI 

. Sekian dan kami ucapkan terima kasih atas kunjungannya.

buka mesin jahit : https://www.academia.edu/9780716/PLTA_CIRATA

Previous
Next Post »